PENGARUH BIAYA PRODUKSI DAN BIAYA OPERASIONAL TERHADAP LABA BERSIH

Asep Mulyana, Asep and Imam Muslih, Imam (2020) PENGARUH BIAYA PRODUKSI DAN BIAYA OPERASIONAL TERHADAP LABA BERSIH. Jurnal Riset Akuntansi, 12 (1). pp. 14-24. ISSN 2086-0447

[img]
Preview
Text
hasil cek turnitin Journal Int_compressed.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: https://ojs.unikom.ac.id/index.php/jira

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh biaya produksi dan biaya operasional terhadap laba bersih pada perusahaan sub sektor semen baik secara parsial maupun secara simultan. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu laporan keuangan PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk selama kurun waktu tujuh tahun yaitu pada tahun 2011-2017. Metode statistik yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan melakukan uji asumsi klasik terlebih dahulu menggunakan program SPSS V.25. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan hasil bahwa data yang diuji normal dengan hasil uji normalitas yang menggunakan tabel Kolmogrov Smirnov (K-S) dan Scatterplot, uji koefisien korelasi menunjukan hubungan yang sangat kuat dan secara parsial biaya produksi tidak berpengaruh secara signifikan terhadap laba bersih serta dari hasil ini berepengaruh postif terhadap laba bersih, di tunjukan searah atau masing-masing serta bersama-sama menunjukan berpengaruh.

Item Type: Article
Subjects: ILMU EKONOMI
ILMU EKONOMI > ILMU EKONOMI > Akuntansi
Depositing User: Asep Mulyana
Date Deposited: 16 Aug 2021 02:18
Last Modified: 16 Aug 2021 13:21
URI: http://repository.unnur.ac.id/id/eprint/67

Actions (login required)

View Item View Item